Uncategorized

Selamat Hari Pahlawan

tugupahlawan

10 November 2009
Hari Pahlawan Nasional.

Menurut Wikipedia, Pahlawan adalah orang yang menonjol karena keberaniannya dan pengorbanannya dalam membela kebenaran, atau pejuang yang gagah berani

Humm… alangkah bersyaratnya untuk memiliki gelar seorang Pahlawan. Tapi mungkin memang begitulah seharusnya. Kekaguman dan penghargaan yang setinggi2nya kepada mereka, hanyalah side effect dari segala yg telah dikorbankan oleh sosok2 hebat itu.

Tapi ah, sudahlah kawan. Sekedar menyimpan rasa kagum pada mereka tidaklah cukup. Yang menjadi penting untuk kita ingat (menurut iLLa ini yaw) adalah kerja kerja kepahlawanan yg semestinya harus terus kita lanjutkan. Kepada orang-orang terdahulu kita yg kepadanya tersemat gelar โ€™pahlawanโ€™, biarkanlah. Biarkan mereka dengan gelar itu. Dan kita, manusia masa kini, semestinya menyambut tongkat estafet kerja-kerja panjang itu. Kerja-kerja yang hanya mampu dipikul oleh segelintir orang, kerja-kerja yang tidak terpikirkan oleh manusia lain di jamannya (mengutip kata2 Anis Matta dalam bukunya Mencari Pahlawan Indonesia).

Teman, sudahkah kita melakukan kerja-kerja itu? At least, terpikirkah kita untuk melakukannya? Dunno, the answer is in you. Jawaban yg โ€“jujur- pun belum saya temui jawabnya.

Apapun itu, Selamat Hari Pahlawan, Sahabatku. Jadilah Pahlawan bagi diri sendiri, keluarga, dan orang2 yang kita sayangi dan cintai, dengan cara kita masing-masing.

Salam Hangat dari Kota Pahlawan ^,^

PS : boleh tau, sapa saja sosok pahlawan dalam hidupmu, kawan? ๐Ÿ˜‰

Gambar diambil dari sini

21 Comments

  1. Salah satu pahlawan saya adalah Ni Salki, my nanny.. someday I’ll write bout her in my blog.

    As galeshka said in his plurk, semua orang yang memiliki keyakinan sekokoh karang dan dilakukan dengan sepenuh hati, layak mendapatkan gelar pahlawan. Jadi siapa saja bisa jadi Pahlawan.


    waa… menunggu postingan tentang bang dhodie’s nanny, it would be great, uhuy…

  2. pahlawan tumbuh dalam sanubari kami, selamat hari pahlawan, maaf jarang berkunjung kesini.
    Selamat malam dan salam hangat


    selamat hari pahlawan juga mas. Gapapa, udah berkunjung aja senangnya minta mampus, hehe…

  3. Selamat hari pahlawan, setiap epik kepahlawanan harusnya tumbuh dan berkembang untuk kemajuan negeri ini *biar gak sia-sia pahlawan berjuang hingga tetes darah terakhirnya*


    iyah, dan semestinya ini yang dipahami oleh kita2 ini, melanjutkan setiap episode kepahlawanan. Hidup Pahlawan Indonesia! *lagi semangap2nya ini*

  4. Guru pahlawan tanpa tanda jasa. Terima kasih yg sebesar-besarnya kuucapkan bwt mrk yg tlh mendidikku. Kpn yach ada pahlawan yg bisa bw Indonesia ke ajang piala dunia? ๐Ÿ˜€


    piala dunia? mungkin kalo para penontonnya bisa nonton tanpa buwat kerusuhan lagi, ehehhe…

  5. selamat hari pahlawan, ya jadilah pahlawan dengan cara kita masing-masing….dimulai dengan jadilah pahlawan untuk diri kita sendiri


    iya, kita bisa jadi pahlawan dengan cara kita masing2 ๐Ÿ™‚ Selamat hari pahlawan

  6. Pahlawan Tanpa Tanda Tangan… *malang nian*


    pengalaman kah mas? (lmao)

  7. merdeka untuk kota surabaya kota pahlawan


    iyep, merdeka!

  8. selamat hari pahlawan! pahlawan saya adalah ibu saya.

    salam kenal yah! ๐Ÿ˜€


    iyah, saya rasa tiap ibu adalah pahlawan bagi anak2nya. salam kenal juga ๐Ÿ˜€

  9. Pahlawan buat aku adalah orang tuaku ๐Ÿ˜€
    btw, salam kenal yaah ๐Ÿ˜€


    we’re same. my parents my hero. salam kenal juga. makasih sudah berkunjung ke sini ^_^

  10. setiap individu bisa menjadi pahlawan. tapi bukan berarti setiap orang bisa jadi Superman, Spiderman atau Kolorman *ga ada yah kolorman*.

    yang penting selamat hari pahlawan…


    sayah juga ga minat koq dhik, jadi man man yg kamu sebutkan ituh, palagi yg terakhir. sayah kan ‘woman’ (blush). Selamat hari pahlawan juga, sobat *huekkk ๐Ÿ˜€

  11. SUITTTโ€ฆSUITTTTโ€ฆ.. MBAK ILLAโ€ฆ.
    MAIN-MAIN KE TEMPATKUKIโ€™
    ADA AWARD SAYA MAU KASIKIโ€ฆ
    DI AMBIL MBAK YA

    ๐Ÿ™‚


    iya, sudah saya liat. nanti diposting abis ini. makasih buanyak yah awardnya, hehe…

  12. pahlawankah aku?…


    setiap orang bisa jadi pahlawan koq ๐Ÿ˜‰

  13. pahlawanku adalah kedua orang tuaku….


    seep. my parents my hero… ๐Ÿ™‚

  14. Mari semua dengan semangat Hari Pahlawan ini kita bersatu padu dalam keragaman,
    Mari kita teladani semangat juang arek-arek Suroboyo waktu itu!

    Selamat Hari Pahlawan!


    …bersatu padu dalam keragaman…
    I like those words. Selamat hari pahlawan juga pak, salam hangat dari kota pahlawan ๐Ÿ™‚

  15. Salam kenal ndi…..
    mampirki’ juga di blog aku di…

    mariki di…


    iye, sudamika’ mampir di blogta’. Sudah sa simpan juga di blogrollku. Bdw orang manaki? bugis juga? bugis mana?

  16. pahlawanku : mama, bapak, k ndang, abba, k lia, alli, bontot, ibu bidan yang duluuu pernah menolong keluarkan biji kacang dari hidungku..xixixi…,k gun yang dulu pernah antar ke mantri gara2 kepalaku berdarah kena lemparan batu dari salah seorang yang namanya ada diatas..he..he.., dan semuaaa orang yang pernah kurepotkan dari kecil sampai sekarang, dan insyaAllah sampai nanti… adalah pahlawan2ku. love you all.


    yang komen ini salah satu pahlawanku bukan yak??

    hohohho,,, pastinya. orang yg paling sok tau soal sayah, paling suka mara2ika, paling sering betengkar karena hal nda penting, paling cantik diantara sodaraku (najamo), dan… paling bisa kasi solusi tepat sesuai yg sa butuhkan. walopun agak jutek, hahaha…
    love you pull dah…

  17. semua yang berjasa dalam hidupku adalah pahlawanku ๐Ÿ™‚


    yep yep. semestinya memang begitu. siapapun dia.
    Eh dafhy blognya ada dua yak?

  18. pahlawanku adalah Rasulullah Muhammad ,yg udah bawain kitab paling mulia ,dan memberi contoh bagaimana jadi manusia yg baik buat dunia dan akherat:)


    iyah, dia pahlawan dari semua umat yg ada di muka bumi ini. telah menggulung semua tikar2 kejahiliyahan dan menggantinya dengan permadani Islam yg indah. Semoga kita bisa senantiasa meneladani beliau. Amiin

  19. siapa ajah para pahlawan? hm.. para pejuang pembela kemerdekaan yang punya nama ataupun yang anonim, my parents and my beloved friends ๐Ÿ™‚


    sayah masup dimana? bukan yg anonim kan? hwehwhehe.. *ngerasa sok jadi pahlawan*

  20. Pah…lawan, Pah!

    ayo!

    Pah..lawan!

    ini ngomong ke siapa yak? si papah? ini si mamah dunk? ๐Ÿ˜†

  21. iLLa, kubayangkan toh kalo hidup ka di jaman penjajahan, mungkin ndak bisa ka jadi pahlawan…. mungkin malah jadi mata mata kompeni ka’… hehehe

    widihh, ini mi ini dicari2 sm polisi e, untunna dikasi hidup jeki dijaman kemerdekaan kak ๐Ÿ˜›

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *